Adobe Premiere Pro adalah sebuah program penyunting video berbasis non-linier (non-linear editor / NLE)
dari Adobe Systems. Itu adalah salah satu produk software dari Adobe Creative Suite, tetapi juga bisa dibeli sendirian. Bahkan kalau
dibeli sendirian, itu termasuk Adobe Encore dan Adobe OnLocation. Walaupun yang
dua versi pertama hanya tersedia untuk Windows, versi CS3 tersedia
baik untuk Windows maupun Mac OS X. CS3 tersedia dalam
Bahasa Inggris, Bahasa Prancis, Bahasa Jerman, Bahasa Jepang, Bahasa Italia,
dan Bahasa Spanyol.
Aplikasi yang di kembangkan oleh Adobe ini pertama
kali di release pada bulan Desember tahun 1991 yang di beri nama Adobe
Premiere Versi 1 (ADOBE PREMIERE 1.0) dengan platform OS hanya
untuk Apple Mac kemudian 2 tahun berselang setelah melakukan perubahan -
perubahan pada versi pertama di tahun ini tepatnya pada tahun 1993 di bulan
September Adobe mereleas dengan Platform untuk OS windows pertama kali yang di
berinama Adobe Premiere Versi 1.0 dan tidak lama kemudian
versi ini kembali di kembangakan menjadi Adobe Premiere Versi 1.1 yang
di realeas pada tanggal 9 Febuari tahun 1994.
Sumber Gambar: photography.tutsplus.com
Setelah sekian banyaknya melakukan perubahan pada
tahun 2002 di bulan Agustus di releas kembali pengembangan dari Adobe
Premiere ini yang di kenal dengan sebutan Adobe Premiere
versi 6.5 dan versi inilah akhir dari Adobe Premiere. Tapi bukan
maksudnya akhir dari pengembangan aplikasi ini karena pada tahun pada tahun
2003 tanggal 21 Agustus Adobe mereleas kembali tapi dengan penambahan nama Pro
yang kita kenal dengan sebutan Adobe Premiere Versi Pro 1.0 (ADOBE
PREMIERE PRO 1.0) dengan platform hanya untuk windows saja sedangkan untuk Mac
di hentikan dulu untuk sementara serta pada versi ini peningkatan adobe sebagai
aplikasi editing meningkat sangat tajam dan versi ini juga sering di bilang
Adobe Premiere 7.0 dikarenakan banyak penggunanya menggunakan OS windows 7.
Adobe tidak berhenti di sana saja tetapi terus dan
terus melakukan pengembangan lagi hingga pada tanggal 23 September 2008
Adobe kembali meluncurkan versi terbarunya yaitu Adobe Premiere Versi
CS4.0 (Adobe Primiere CS4.0) dengan platform OS windows dan Mac OSX,
pada setiap tahun adobe ini selalu mereleas perubahan terbarunya hingga
pada 25 Mei 2012 adobe kembali merelease pengembangan terbarunya
yaitu Adobe Premiere Versi CS6.0(ADOBE PREMIERE CS6.0) dengan
platform OS windows dan Mac.
Fitur
Premiere Pro mendukung editing video resolusi tinggi sampai dengan 10.240 ×
8192 resolusi, hingga 32-bit per warna saluran, baik RGB dan YUV. Editing
sampel-tingkat audio, VST audio plug-in mendukung, dan 5,1 surround sound
pencampuran tersedia. Plug-in arsitektur Premiere Pro memungkinkan untuk impor
dan ekspor format luar yang didukung oleh QuickTime atau DirectShow, mendukung
berbagai video dan file audio format dan codec pada kedua MacOS dan Windows.
Ketika digunakan dengan garis Neo Cineform untuk plug-in, mendukung pengeditan
3D dengan kemampuan untuk melihat materi 3D menggunakan monitor 2D, sementara
membuat penyesuaian mata kiri dan kanan masing-masing.
Comments
Post a Comment